Wagub Kepri Bersama Kepala DKP2KH Provinsi Kepri Mengantar Kepulangan Menteri Pertanian RI di Bandara Hang Nadim Batam

20 Januari 2026, 15:15 WIB 84 kali dibaca
Kategori : Umum
Nampak Kepala DKP2KH Dr. Rika Azmi, S.TP., MM Saat Berbincang Bersama Menteri Pertanian RI dan Wagub Kepri di Bandara Hang Nadim Batam Kontributor Foto: Doso

Kepala DKP2KH  Kepri Dr. Rika Azmi., S.TP., M.M. bersama wagub kepri. Nyanyang Haris Pratamura, SE., M.Si   mengantar kepulangan Menteri Pertanian RI Amran Sulaiman di VIP Bandara Hang Nadim Batam, Senin (19/1/2026) siang usai kunker di Karimun. Turut mendampingi  Kadis DKP2KH Provinsi Kepri, sekretaris Sugiarto Doso, MAP dan Kasubag umpeg Iskandar, MAP.

 

Galeri Foto

Editor: Iskandar Sumber: Doso